Cara
Membuat Sup Sayuran Lengkap– Membuat sup sayuran, cara membuat sup sayuran yang enak,
selamat siang sahabat cara9, kali ini saya akan memberikan cara dalam
pengolahan salah satu jenis makanan hidangan yang menyehatkan. Sup sayuran ini
bisa anda jadikan sebagai makanan dikala makan siang, sarapan bahkan makan
malam sekalipun. Makanan yang berbahan dasar kebanyakan dari sayur ini tentu
saja sangat baik buat kesehatan tubuh anda.Jika anda tertarik ingin mencoba
membuat sup sayur sendiri hasil olahan tangan anda sendiri, maka simaklah
langkah langkah dibawah ini.Langkah sederhana yang harus anda lakukan ketika
mau membuat sup sayur mulai dari bahan bahan yang dibutuhkan sampai cara
memasak sup sayur yang enak dan nikmat.
Cara Membuat Sup Sayuran Lengkap
Bahan-bahan yang dibtuhkan
- 100gr sosis dan 5 buah sosis sapi
- 100gr daging ayam, pilih dadanya
- 2 buah kentang yang dipotong besar
- 1 ikat buncis segar dan wortel
- 1 batang seledri
- 1/2 bawang bombay
- 2 siung bawang putih
- 1/2 sdt bumbu masak Royco Bumbu Pelezat Serbaguna Rasa Ayam
- 1 sdt tepung sagu tambhkn Lada dan garam secukupnya
Cara Masak Sup sayuran
- Siapkan peralatan masa
- Masak air sampai mendidih
- MMasukan semua bahan yang sudah
- Aduk perlahan sampai sup menjadi matang.
- Masukan sagu sebagai bahan pelengkap
- Sup sayur siap disajikan
Demikianlah kiranya yang bisa kami
tulisakan hari ini tentang Cara Membuat Sup Sayuran selamat mencoba semoga enak
dan nikmat.
0 comments:
Post a Comment
Berkomentarlah dengan bijak.Dan mohon maaf,komentar berisi link aktif tidak saya tampilkan.Terima Kasih